Hypnotherapy
Dikutip dari Wikipedia, hypnotherapy adalah jenis pengobatan komplementer dan alternatif di mana pikiran digunakan dalam upaya untuk membantu mengatasi berbagai masalah, seperti kebiasaan buruk atau mengatasi stres. Selain itu, hypnotherapy juga kerap digunakan untuk mengatasi trauma dan berbagai penyakit yang berhubungan dengan kesadaran. Hypnotherapy menggunakan teknik hypnosis untuk mencapai tujuannya. Dengan hypnosis kita akan dituntun […]