Road To IVF # 3 :The Combined Oral Contraceptive Pills

Hello! Setelah kemarin membahas masalah liburan atau jalan-jalan, cerita kali ini kembali membahas tentang masalah IVF. Seperti yang sudah saya ceritakan di tulisan sebelum-sebelumnya bahwa dalam waktu dekat ini saya akan kembali mengulang IVF setelah kegagalan yang saya alami di IVF ke-2. Setelah cerita IVF ke-3, entah gagal atau sukses nantinya, saya tidak akan menuliskan […]

IVF Success Rate & Reasons To Try Again

Dikarenakan pak suami lagi ada kunjungan ke site dan saya jadi lebih santai di rumah, saya niatkan untuk menulis blog saja. Topik hari ini yang akan saya bahas masih seputar dunia IVF. Mudah-mudahan para pembaca tidak bosan ya! Seperti yang teman-teman ketahui, saya dan suami memiliki problem infertilitas. Saya memiliki masalah low AMH sehingga kuantitas […]

Suplemen Persiapan IVF

Sebelum tulisan ini, sebenarnya saya juga sempat menuliskan berbagai suplemen yang diresepkan oleh dokter dalam rangka persiapan IVF (Bayi Tabung), hanya saja waktu itu jenis-jenis suplemen ini kurang disoroti dan lebih fokus kepada proses IVF-nya. Supaya lebih jelas, kali ini saya bikin tulisan tersendiri mengenai suplemen. Untuk menunjang keberhasilan proses IVF, dibutuhkan tubuh yang sehat […]

IVF # 2 : After Embryo Transfer (The Result)

Tulisan ini adalah sambungan dari tulisan sebelumnya mengenai prosedur IVF ke-2 yang saya jalani per bulan Januari 2019 di Family Fertility Center (FFC) – RSIA Family Pluit. Minggu, 27 Januari 2019 Setelah prosedur Embryo Transfer, saya dan suami memutuskan untuk rawat inap sehari di RSIA Family Pluit. Hal itu kami lakukan dengan maksud memaksimalkan perkembangan […]

IVF # 2 Story

Hai semua.. Maaf baru aktif kembali menulis blog setelah program IVF (bayi tabung) yang ke-2. Saya lebih suka menulis saat prosesnya sudah selesai semua dan ketahuan hasilnya bagaimana jadi bisa sharing dengan lengkap. Saya mengikuti program IVF ke-2 ini di Family Fertility Center (FFC) – RSIA Family Pluit setelah mengikuti berbagai prosedur pendahuluan (bisa dibaca […]

Road To IVF # 2 : Kuretase

Sebagai tindak lanjut atas temuan pada pemeriksaan hysteroscopy sebelumnya, dokter menyarankan saya untuk melakukan kuretase / kuret terhadap Polip Endometrium dan ketebalan abnormal dinding rahim (Hyperplasia Endometrium) saya sebelum melakukan rangkaian proses IVF / Bayi Tabung. Pada awalnya tindakan kuret dijadwalkan tanggal 4 Januari 2019. Akan tetapi, dua hari sebelumnya saya dikabari pihak FFC (Family […]

Perjalanan AMH Saya

Teman-teman pengikut lama blog ini pasti tahu tentang cerita perjuangan TTC (Try To Conceive) saya. Salah satu penyebab kenapa saya belum hamil sampai sekarang adalah karena saya memiliki kadar hormon AMH yang rendah. AMH adalah singkatan dari Anti Mulerrian Hormone. Kadar AMH dalam darah seorang wanita erat kaitannya dengan jumlah cadangan sel telur di ovarium. […]

Road To IVF # 2 : Hysteroscopy

Hai semua..! Maaf baru sempat update blog lagi. Saya jadi lebih sibuk sejak menjalani proses screening test pre-IVF di FFC (Family Fertility Center) RSIA Family Pluit dan menjelang sidang thesis pak suami. Pada tulisan ini saya akan membahas mengenai Hysteroscopy / Histeroskopi yang merupakan screening test wajib pre-IVF di FFC. Hysteroscopy adalah suatu prosedur medis […]