Wisata Batam: Sea Forest Adventure
Hai teman-teman sekalian. Di masa “New Normal” ini kalian sudah kemana saja? Atau masih setia “Stay At Home”? Kalau di Batam, tempat wisata perlahan sudah mulai buka. Jadi, saya dan pak suami mulai explore lagi tempat-tempat wisata di Batam, tentunya tetap mengikuti protokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah untuk mencegah Covid-19. Biasanya saya dan pak suami […]