Trip To Japan (Day 13 & 14): Tokyo Disneyland & Tokyo Disneysea
Setelah bergumul dengan jadwal itinerary yang hectic dimana 1 hari bisa sampai ke 3-4 tempat tujuan, hari ini dan besok adalah saatnya bersantai. Tempat yang dituju cuma 1 dalam sehari. Hari ini saya dan pak suami akan mengunjungi Tokyo Disneyland dan besoknya ke Tokyo Disneysea. Tiket sudah kami beli dari Jakarta saat berlangsung event Japan […]